Chakra itu mahluk gaib, dia adalah saudara batin kita manusia. Beberapa cakra yg berkaitan dengan kemampuan clairvoyant ialah :
- cakra jantung
- cakra ajna
- cakra dahi
- cakra mahkota
Terdapat dua pusat energi/cakra yg bertugas untuk kemampuan menerawang;
Cakra Dahi, untuk frekwensi tinggi dari badan energi eterik dan yg lebih tinggi seperti pada gelombang FM
Cakra Ajna, untuk vibrasi rendah; physical extra vision, energi kotor, energi rendah,dan yg lebih rendah seperti pada gelombang AM
Cakra Ajna dan Cakra Dahi ibarat di ibaratkan dua camera monitor, layar monitornya ialah cakra yg terdapat di belakang kepala (sekitar kelenjar pineal) Sedangkan Cakra Jantung bertanggungjawab untuk membuat otak lebih peka merasakan.
Gelombang eterik yg biasanya suka menghambat penglihatan tembus pandang, adalah juga untuk menghambat mahluk2 eterik / mahluk halus tidak terlalu masuk dalam kehidupan manusia sehari-hari.
Peringkat pertama clairvoyant :
Anda bisa melihat gaib tetapi dengan penglihatan yg samar dan tdk begitu jelas. Untuk meningkatkan kemampuan ini ialah ada baiknya utk mampu berterima kasih dan juga mampu mensyukuri kemampuan yg ada sehingga kemampuan ini akan bertambah secara otomatis. Jika kita tak mau mensyukuri dan berterima kasih dengan sikap yg tak sabaran bahkan juga keluhan complain, maka buktikanlah kemampuan tsb akan berhenti dan bahkan lenyap.
Peringkat kedua clairvoyant :
Anda bisa melihat seperti melihat dari lobang kecil (mengintip) atau seperti melihat orang yg ada disamping dengan pandangan mata yg tetap kedepan.
Peringkat ketiga clairvoyant :
Anda melihat seolah ada kilatan cahaya sekejap mata. Dan ini disebut penglihatan tak stabil. Maka dengan meditasi kita mampu melihatnya dengan stabil.
Peringkat keempat clairvoyant :
Anda mampu melihat dengan kondisi seperti melihat dari lobang sebesar lobang pensil
Peringkat kelima clairvoyant:
Anda mampu melihatnya dengan sangat jelas sekali
Peringkat keenam clairvoyant :
Anda mampu menyetel penglihatan terawangan secara focus Baik dengan cara to zoom in / to zoom out
Kondisi clairvoyant:
- Cakra Ajna mengecil
- Cakra Dahi membesar
- Cakra kepala belakang membesar
- Cakra Jantung membesar
Yg perlu diperhatikan untuk melakukan clairvoyant ialah bahwa jaringan eterik tidak boleh dipaksa untuk melihat hal2 gaib. Karena jika kita memaksa maka jaringan eterik tsb akan semakin kuat memprotect. Sehingga inilah yg dikatakan justeru dengan konsentrasi menyebabkan factor kegagalan yg banyak dialami para praktisi pemula.
Kunci melihat secara terawangan : Rilex, Wait, Allert (waspada)
Diantara teknik untuk membuka dan meningkatkan kemampuan clairvoyant :
“smile exercise” :
- tekan lembut cakra jantung dengan jari tengah dan jari manis kiri secara lembut
- tersenyumlah pada cakra dahi dan cakra kepala belakang
- pernafasan dilakukan secara lembut
- dan pejamkanlah mata
Sentuhan pada jantung akan menyebabkan getaran pada otak menjadi membesar sehingga frekwensi aura kitapun menjadi membesar.
Latihan menghayal atau disebut juga creative visualization berguna untuk melatih sel otak agar mampu merekam warna fisik dari warna eterik/gaib.